Pola lantai dalam seni tari adalah garis yang dilalui penari pada saat melakukan gerak tari.
Pola lantai ini diperlukan dan dilakukan oleh penari tunggal, berpasangan, atau penari kelompok.
Setiap tarian memiliki pola lantai yang berbeda-beda, menyesuaikan jumlah penari dan maksud atau tujuan tarian itu.
Nah, itulah kalimat penting tiap paragraf dari teks berjudul 'Pola Lantai dalam Seni Tari'. Semoga bisa bermanfaat, ya.
----
Kuis! |
Apa fungsi pola lantai dalam seni tari? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.