Makan Durian Berlebihan Bisa Bikin Pusing dan Mual, Bagaimana Cara Mengatasinya?

By Fransiska Viola Gina, Selasa, 31 Januari 2023 | 17:00 WIB
Cara mengatasi pusing dan mual karena makan buah durian terlalu banyak. (freepik/jcomp)

Selain menyehatkan, ternyata buah-buahan segar bisa dikonsumsi untuk mengatasi mual dan pusing karena durian, lo.

Buah yang bisa dimakan setelah makan durian adalah apel. Sebab, apel merupakan buah yang kaya akan serat dan lemak. 

Makan buah segar disebut jauh lebih baik dibandingkan mengonsumsi susu ketika mual karena makan durian terlalu banyak.

Nah, itulah beberapa cara yang bisa digunakan untuk mengatasi pusing dan mual karena makan durian. Semoga bermanfaat!

(Penulis: Erinintyani Shabrina Ramadhini)

----

Kuis!

Apa masalah kesehatan yang terjadi jika makan durian berlebihan?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.