Bobo.id - Pada materi kelas 5 SD/MI tema 7, kita akan belajar bersama tentang peristiwa perlawanan terhadap Belanda.
Menjelang kedatangan bangsa Eropa, masyarakat di wilayah Nusantara hidup dengan tenteram di bawah kekuasaan raja-raja.
Kedatangan bangsa Eropa di Indonesia, mula-mula disambut baik oleh masyarakat Indonesia karena niat baiknya.
Namun lama kelamaan masyarakat Indonesia mengetahui kalau bangsa Eropa sedang merencanakan niat jahat pada bangsa Indonesia.
Yap! Bangsa Barat diketahui ingin memaksakan monopoli perdagangan dan berusaha mencampuri urusan kerajaan di Indonesia.
Hal inilah yang kemudian membuat rakyat Indonesia marah dan mengadakan perlawanan di beberapa daerah Indonesia.
Di buku tematik halaman 36 dijelaskan ada beberapa tokoh yang memimpin perlawanan terhadap Belanda di tiap daerah.
Nah, kita diminta untuk membentuk kelompok dan memilih satu tokoh. Kemudian, kita diminta menuliskan informasi tentang perjuangannya.
Nama Tokoh: Sultan Ageng Tirtayasa
Ada beberapa tokoh dari beberapa daerah yang memimpin perlawanan terhadap Belanda, salah satunya Sultan Ageng Tirtayasa. Simak informasinya, yuk!
1. Asal Daerah
Baca Juga: Alasan Pattimura Melakukan Perlawanan terhadap Belanda, Cari Jawaban Kelas 5 SD