Merupakan Hewan Purba yang Sudah Hidup Sejak 100 Juta Tahun Lalu, Ini 5 Fakta Ikan Pari

By Fransiska Viola Gina, Selasa, 7 Maret 2023 | 17:00 WIB
Fakta menarik seputar ikan pari. (PIXABAY/SVSE)

5. Beberapa Spesies Terancam Punah

Menjadi golongan hewan purba dengan berbagai keunikan, sayangnya beberapa ikan pari berstatus terancam punah. 

International Union for Conservation of Nature (IUCN), menyebutkan setidaknya 26 spesies ikan pari sebagai endangered dan critically endangered.

Di antara spesies yang terancam punah adalah pari cowtail. Populasinya diketahui telah menurun antara 50-79 persen selama 60 tahun terakhir. 

Penyebab kepunahannya antara lain karena eksploitasi yang dilakukan manusia dan hilangnya habitat asli mereka. 

Nah, itulah beberapa fakta menarik seputar ikan pari. Semoga informasi ini bisa bermanfaat untuk teman-teman, ya. 

----

Kuis!

Apa banyak spesies ikan pari yang ada di dunia?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023