Untuk itu, ada beberapa cara yang bisa dilakukan dalam rangka ikut merayakan Hari Nyamuk Sedunia ini, antara lain:
- Mempelajari tentang gigitan nyamuk Anopheles betina
- Meningkatkan edukasi terkait pencegahan malaria
- Memberi tahu orang lain tentang bahaya gigitan nyamuk
- Ikut berdonasi untuk organisasi anti-malaria
- Ikut serta merayakan Hari Nyamuk Sedunia di media sosial
- Menyebarluaskan informasi tentang Hari Nyamuk Sedunia
- Membersihkan lingkungan sekitar rumah
- Memasang aromaterapi untuk mengusir nyamuk.
Nah, itulah beberapa fakta menarik tentang Hari Nyamuk Sedunia yang diperingati tiap tanggal 20 Agustus.
Baca Juga: Kenapa Nyamuk Suka Hinggap di Pakaian Warna Gelap? Ini Penjelasannya
----