- Memanjat
- Berlari
- Merayap
Gerak Non Lokomotor
Sedangkan gerak non-lokomotor adalah gerakan berkebalikan dengan gerak lokomotor.
Pada gerakan ini, anggota tubuh akan bergerak tanpa diikuti dengan perpindahan tempat.
Jadi, saat melakukan gerakan non-lokomotor, tubuh tidak akan berpindah tempat.
Meski berlawanan dengan gerak lokomotor, gerak non lokomotor juga sering dilakukan dalam beberapa jenis olahraga, lo.
Jenis olahraga yang banyak melakukan gerakan non lokomotor adalah golf.
Olahraga ini dilakukan dengan memukul bola tanpa berpindah tempat.
Contoh
- Memutar
- Membungkuk
Baca Juga: Mengenal Permainan Bola Besar dan Manfaatnya, Materi PJOK Kelas 6 SD