Seperti Apa Pola Makan dan Jenis Makanan atau Minuman yang Sehat?

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 1 November 2023 | 07:30 WIB
Polamakan sehat untuk tubuh manusia. (Pixabay/dbreen)

Contoh makanan dan minuman yang mengandung berbagai vitamin itu untuk kesehatan tubuh, antara lain:

5. Mineral

Mineral yang diperlukan tubuh adalah kalsium, fosfor, kalium, natrium klorida, magnesium, besi, seng, hingga mangan.

Ada banyak makanan dan minuman di sekitar kita yang mengandung mineral. Berikut beberapa diantaranya:

6. Serat

Tubuh juga memerlukan serat untuk bantu mengontrol kolesterol, regulasi gula darah, dan memperlancar pencernaan.

Contoh makanan yang kaya serat adalah sayuran, buah-buahan, kacang, biji-bijian, hingga produk gandum utuh.

Nah, itulah penjelasan terkait pola makan dan jenis makanan atau minuman yang sehat. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Tidak Hanya Dialami Orang Dewasa, Bagaimana Cara Mencegah Diabetes pada Anak?

----

Kuis!

Apa saja organ pencernaan manusia?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023