Nata de coco berasal dari air kelapa yang dibentuk padat, kenyal, dengan warna putih transparan.
6. Yoghurt
Yoghurt adalah susu yang dibuat dari proses fermentasi bakteri dari susu sapi.
Gula pada susu yaitu laktosa difermentasi hingga menjadi asam laktat yang kemudian membuat protein susu menjadi seperti gel dan berbau unik serta tahan lama.
7. Keju
Keju merupakan makanan yang dibuat dari susu dengan proses penggumpalan dengan bantuan asam, enzim, atau bakteri baik.
Karena bisa dibuat dengan beragam bahan, maka ada beragam jenis keju yang bisa dihasilkan dari susu.
Nah, itu beberapa contoh jenis makanan yang dihasilkan dari proses pengolahan makanan atau teknologi pangan.
Baca Juga: Belajar Cara Membuat Kipas dari Kertas Bekas, Materi Kelas 3 SD
----
Kuis! |
Siapa orang pertama kali yang menggunakan teknologi pangan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023