Dampak Negatif Peristiwa Reformasi bagi Bangsa Indonesia, Materi Sejarah

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 21 Desember 2023 | 12:00 WIB
Dampak peristiwa reformasi bagi bangsa Indonesia. (freepik)

- Mempersempit kesempatan kerja tenaga kerja lokal

- Jadi ancaman bagi tenaga kerja lokal yang keterampilannya terbatas

- Angka pengangguran bisa meningkat

4. Gerakan Demonstrasi

Perlu diketahui, peristiwa reformasi ini bukan hanya setelah Soeharto mundur, tapi juga proses sebelumnya.

Peristiwa reformasi ini berlangsung dengan demonstrasi besar-besaran yang dilakukan oleh banyak pihak.

Kondisi ekonomi dan ketidakpuasan terhadap pemerintah saat itu jadi penyebab terjadinya demonstrasi.

Gerakan demonstrasi di sejumlah wilayah Indonesia secara besar-besaran ini membatasi kegiatan masyarakat.

5. Ada Perdagangan Bebas

Perdagangan bebas adalah aktivitas jual beli antar negara yang dilakukan tanpa tarif dan regulasi berlebihan.

Tujuan utama dari perdagangan bebas adalah untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi negara.

Meski begitu, adanya perdagangan bebas juga bisa menimbulkan sejumlah dampak negatif, antara lain:

Nah, itulah dampak negatif peristiwa reformasi bagi bangsa Indonesia. Semoga informasi ini bisa bermanfaat, ya.

Baca Juga: 4 Perbandingan Keberhasilan Pembangunan Ekonomi Masa Orde Baru dan Reformasi, Materi IPS