Mengembun adalah perubahan bentuk benda dari uap ke cair. Misal, uap air mengembun jadi tetesan air kaca.
Menyublim adalah perubahan bentuk dari padat ke uap. Misal, kapur barus menyublim jadi uap harum.
Mengembun adalah proses melepaskan kalor, sementara menyublim adalah proses menyerap atau perlu panas.
Mengembun biasa terjadi ketika suhu turun, sementara menyublim terjadi ketika suhu benda naik.
3. Jelaskan perbedaan antara peristiwa mengembun dan disposisi!
Jawaban: