Mengembun adalah peristiwa perubahan dari zat gas menjadi cair. Misal, gumpalan awan berubah jadi hujan.
Baca Juga: Contoh Perubahan Wujud Benda yang Sifatnya dapat Kembali, Materi Kelas 6 SD
Sementara disposisi adalah peristiwa berubahnya zat berwujud gas menjadi padat. Misalnya, pembuatan dry ice.
4. Jelaskan perbedaan antara peristiwa menyublim dan mengkristal!
Jawaban: