Jenis-Jenis Teks Pidato dan Penjelasannya, Materi Bahasa Indonesia

By Amirul Nisa, Jumat, 22 Maret 2024 | 08:30 WIB
Ada beragam jenis pidato yang bisa kita pelajari. (stroyset)

Tujuan utama dari pidato ini adalah untuk membangkitkan sebuah suasana kekeluargaan, baik berkaitan kesedihan atau hal yang menggembirakan.

4. Pidato Persuasif

Terakhir adalah pidato persuasif yang disampaikan dengan tujuan untuk mempengaruhi pendengarnya.

Pidato persuasif merupakan sebuah proses untuk mempengaruhi pendapat orang lain tentang sesuatu yang jadi topik pembicaraan.

Jenis pidato ini juga bisa memberikan pengaruh pada tindakan dan sikap seseorang.

Hal itu bisa terjadi, karena dalam pidato ini harus ad teknis memanipulasi psikologi yang membuat pendengar menyetujui perkataannya.

Nah, itu beberapa jenis pidato yang bisa disampaikan di mana saja dengan beragam tujuan yang berbeda.

Baca Juga: Makna Penggunaan Imbuhan 'Me-' dan Contoh Katanya, Materi Bahasa Indonesia

----

Kuis!

Apa yang dimaksud dengan pidato?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023