10 Contoh Penerapan Wawasan Nusantara di Bidang Sosial, Materi PPKn

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 25 April 2024 | 07:30 WIB
Contoh penerapan wawasan nusantara di bidang sosial. (@sensvector via Canva)

Fungsi dan Asas Wawasan Nusantara

Bersumber dari Kompas.com, wawasan nusantara memiliki fungsi umum dan fungsi khusus, teman-teman.

Fungsi utama wawasan nusantara adalah sebagai panduan, pedoman, acuan kita untuk hidup bernegara.

Sementara itu, fungsi khusus wawasan nusantara sendiri terbagi lagi ke dalam empat kategori, yakni:

1. Wawasan pertahanan dan keamanan nasional.

2. Wawasan ke wilayah Indonesia.

3. Wawasan pembangunan.

4. Konsep ketahanan nasional.

Selain itu, wawasan nusantara juga memiliki asas yang merupakan kaidah dasar yang wajib untuk dipatuhi.

Secara keseluruhan, ada setidaknya lima asas wawasan nusantara yang harus dipatuhi agar tercipta kedamaian.

Mulai asas solidaritas, asas kejujuran, asas kesamaan tujuan, asas kerja sama, asas keadilan, dan asas kesetiaan.

Nah, itulah contoh penerapan wawasan nusantara di bidang sosial. Semoga informasi ini bisa bermanfaat!

Baca Juga: 5 Contoh Keberhasilan dan Ketidakberhasilan Penerapan Asas Wawasan Nusantara di Bidang Hankam