Materi Kelas 3 SD, Bagaimana Cara untuk Membuat Diagram Batang?

By Amirul Nisa, Senin, 6 Mei 2024 | 08:15 WIB
Mengenal diagram batang. (Bobo.id)

Dengan bantuan penggaris, buat garis horizontal dan vertikal. Jangan lupa berikan nama variabel serta skala sesuai dengan data, ya.

Kemudian, masukan data sesuai dengan garis horizontal dan vertikal yang sudah dibuat sebelumnya.

Jika semua data sudah dimasukan, maka diagram batang sudah jadi dan bisa dilaporkan.

Teman-teman juga bisa memberikan warna berbeda-beda pada setiap batang pada diagram agar lebih mudah dipahami.

Karena warna yang sama akan membuat setiap batang pada diagram menjadi sulit dibedakan.

Nah, itu penjelasan tentang diagram batang hingga cara membuatnya dengan benar.

Baca Juga: Mengenal Sifat Sportivitas dan Manfaatnya, Materi Kelas 3 SD

----

Kuis!

Apa yang dimaksud diagram?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.