Mengapa Belanda Masih Kembali ke Indonesia setelah Proklamasi Kemerdekaan Disampaikan? Materi IPS

By Amirul Nisa, Kamis, 29 Agustus 2024 | 10:30 WIB
Memahami alasan Belanda masih datang ke Indonesia setelah pernyataan kemerdekaan disampaikan. (Sarah Richter/pexels)

Jadi, dari penjelasan itu, akan disimpulkan dua alasan utama Belanda kembali datang ke Indonesia setelah proklamasi kemerdekaan disampaikan.

Alasan Datangnya Sekutu dan Belanda ke Indonesia Setelah Kemerdekaan

1. Belanda merasa ingin kembali menjajah Indonesia dan mendapatkan berbagai sumber daya yang ada.

2. Sebagai pemenang dalam Perang Dunia II, Sekutu merasa bertanggung jawab atas wilayah jajahan Jepang yang Indonesia termasuk di dalamnya.

Namun karena Indonesia sudah menyatakan diri sebagai negara merdeka, maka kedatangan Sekutu dan Belanda menimbulkan pertentangan.

Perlawanan pun banyak terjadi, hingga setelah empat tahun lamanya, kemerdekaan Indonesia mulai diakui oleh banyak negara termasuk Sekutu.

Nah, itu beberapa alasan dari kedatangan Sekutu dan Belanda ke Indonesia meski sudah menjadi negara merdeka.

Baca Juga: Mengenal Operasi Tikora dalam Pembebasan Irian Barat, Materi IPS

----

Kuis!

Kapan Jepang mulai menjajah Indonesia?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!  

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.