Cara Penjumlahan Pecahan Campuran, Materi Matematika Kelas 5 SD

By Fransiska Viola Gina, Jumat, 6 September 2024 | 11:00 WIB
Cara penjumlahan pecahan campuran. (olia danilevich/pexels)

Untuk menjumlahkannya, teman-teman perlu mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa lebih dulu.

Contohnya:

1 2/5 + 4/5 = ?

= 7/5 + 4/5 

= 11/5 = 2 1/5

4. Penjumlahan Pecahan Campuran dengan Bilangan Bulat

Untuk menyelesaikan soal ini, kita harus mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa lebih dulu.

Lalu, kita bisa mengalikan bilangan bulat dengan angka penyebut pada pecahan biasa, baru bisa dijumlahkan.

Contohnya:

3 4/7 + 4 = ?

= 25/7 + 4

Baca Juga: Cari Jawaban 'Ayo Berlatih' Bab 2: Pecahan dengan Pembilang Satu, Matematika Kurikulum Merdeka Kelas 4 SD

= 25/7 + 28/7