Selain Sinar Matahari, Apa Saja Sumber Vitamin D yang Bisa Kita Peroleh?

By Grace Eirin, Kamis, 26 September 2024 | 16:00 WIB
Mengenal sumber vitamin D yang dibutuhkan tubuh selain dari sinar matahari. (Eiliv Aceron/Unsplash)

Keju bermanfaat untuk membantu memelihara kesehatan tulang, gigi, saluran pencernaan, dan tekanan darah. 

3. Salmon

Ikan salmon dikenal sebagai makanan hewani yang mengandung protein dan omega-3 yang dibutuhkan untuk proses pertumbuhan anak-anak. 

Selain itu, salmon juga mengandung vitamin D yang kita butuhkan sehari-hari, lo.

Dalam 100 gram ikan salmon yang sudah dimasak terkandung sekitar 450 IU vitamin D, hampir dapat memenuhi kebutuhan vitamin D harian kita. 

Vitamin D dalam salmon ini dapat menyehatkan dan menguatkan tulang kita. 

Sementara itu, vitamin A yang tinggi dalam ikan salmon dapat membantu meningkatkan daya tahan tubuh agar tidak mudah sakit. 

Jadi, itulah beberapa sumber vitamin D selain sinar matahari. 

(Editor: Heni Widiastuti)

----

Kuis!

Kenapa telur disebut salah satu makanan paling sehat di dunia?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.