5 Gangguan Tidur yang Aneh

By willa widiana, Selasa, 17 Oktober 2017 | 06:12 WIB
5 Gangguan Tidur yang Aneh (willa widiana)

Orang yang menderita gangguan ini biasanya akan bangun dengan mata tertutup. Setelah itu, ia akan mengonsumsi makanan. Ada yang mengonsumsi makanan matang, ada juga yang mengonsumsi makanan mentah. Orang yang mengalami gangguan ini kadang suka menggunakan alat bantu makan, seperti garpu, sendok, dan pisau. Hal inilah yang bisa membuat mereka terluka.

Itulah 5 gangguan tidur aneh yang bisa dialami siapa saja.

Ilustrasi: Ode