Desa-desa Ini Tersembunyi di Tempat yang Tak Biasa. Salah Satunya di Dalam Tanah!

By willa widiana, Kamis, 18 Januari 2018 | 04:31 WIB
Coober Pedy, desa yang tersembunyi di bawah tanah! (willa widiana)

Di dekat desa ini hanya ada terbing terjal yang menghadap teluk.

Dulu, penduduk desa ini harus menunggang kuda melewati gunung, jika ingin pergi ke tempat lain.

Beruntung, pada tahun 2004, ada terowongan yang bisa mempercepat perjalanan ke desa ini.

Di Tengah Padang Pasir

Desa Huacachina ada di Peru, Amerika Selatan. Desa ini ada di tengah padang pasir yang sangat tandus. Untungnya, ada osis di tengah desa ini.

Karena berada di wilayah yang ekstrem, desa ini pun hanya dihuni oleh 96 warga.

Mereka semua bekerja menjalankan usahanya masing-masing. Penghasilannya didapat dari wisatawan yang berkunjung.

Itulah desa-desa unik yang tersembunyi di tempat yang tak terduga. Unik, ya!

Sumber: intisari.grid.id, Foto: Creative Commons, pixabay.com