Jangan Sampai Punah, Selamatkan Hewan di Sekitar Kita, Yuk!

By Iveta Rahmalia, Senin, 19 Februari 2018 | 04:15 WIB
Badak jawa di Ujung Kulon. (Iveta Rahmalia)

Selain karena perburuan liar, badak jawa juga rentan terhadap penyakit, bencana alam, serta keragaman genetik yang rendah.

Nah teman-teman sudah tau kan dua hewan yang hampir punah.

Untuk itu, ayo ikut bantu lestarikan hewan-hewan yang terancam punah.

Bagaimana, ya, caranya?

Kita bisa lakukan langkah sederhana, lo.

Kita bisa bagikan pengetahuan tentang hewan-hewan terancam punah ke teman-teman yang lain.

Sehingga menambah pengetahuan banyak orang bahwa hewan tidak sepatutnya untuk diperdagangkan demi keuntungan semata, tanpa memperhatikan kelangsungan hidup mereka. Teks: Felixia Amanda

Foto: rhinoresourcecenter.com