Sariawan
Selain gigi dan gusi, air garam juga bisa membantu menjaga kesehatan mulut.
Sariawan yang ada di dalam mulut bisa sembuh dengan berkumur air garam.
Air garam bisa mengurangi rasa sakit dan pembengkakan sariawan.
Kita juga bisa menambahkan larutan air garam itu dengan madu atau lemon.
BACA JUGA: Manfaat Garam Bagi Tubuh Kita
Pilek dan Flu
Air garam bisa membantu kita agar penyakit tidak semakin parah, baik itu karena virus maupun bakteri.
Kalau kita sedang terserang flu dan pilek, air garam bisa membuat virus influenza keluar dari mulut yang berhubungan dengan sistem pernapasan.
Bahkan menurut penelitian, berkumur dengan air garam lebih efektif mencegah infeksi daripada vaksinasi flu, lo.
BACA JUGA: Selain untuk Masak, Inilah 3 Manfaat Lain dari Garam
Radang Tenggorokan