5 Bongkahan Emas Ini Merupakan yang Terbesar di Dunia, Bahkan Ada yang Beratnya Melebihi Berat Badan Kita

By willa widiana, Rabu, 7 Maret 2018 | 06:57 WIB
Pepita Canaa (willa widiana)

Pada tahun 1842, Pak Nikorof Syutkin menemukan emas di Pegunungan Ural, Rusia.

Emas itu beratnya mencapai 36,2 kilogram, namun berat murninya hanya 32,94 kilogram.

Sekarang, emas ini sudah menjadi milik negara Rusia.

Emas ini pun dipamerkan di Kremlin, Moskow.

BACA JUGA: Rantai Emas Dewa Langit

3. Hand of Faith

Emas seberat 27,66 kilogram ini ditemukan di area Kingower, Victoria, Australia.

Emas ini ditemukan oleh penduduk lokal bernama Pak Kevin Hillier, pada 1980.

Tak lama, emas ini pun dibeli oleh sebuah perusahaan di Las vegas, Nevada, Amerika Serikat.

Sekarang, emas ini dipamerkan di pusat kota tua, Las Vegas.

BACA JUGA: Sarang Emas Laba-Laba

4. Normandy Nugget