Buah yang asam memang segar, apalagi kalau di jus.
Buah yang asam juga punya banyak vitamin C yang baik untuk tubuh.
Namun, buah yang terlalu asam biasanya mengandung asam yang tinggi pula.
Asam ini bisa membuat enamel gigi terkikis dan gigi pun tampak kuning.
Supaya hal ini tidak terjadi, jangan lupa minum air putih setelah makan buah, ya!
BACA JUGA: Fakta Seputar Gigi
3. Terlalu Sering Menggunakan Obat Kumur
Obat kumur biasanya ada yang mengandung asam cukup tinggi.
Kadar asam pada obat kumur bisa merusak enamel, jika terlalu sering digunakan.
Tak hanya itu, obat kumur juga bisa membuat mulut kita jadi kering.
Jadi, gunakanlah obat kumur seperlunya.
BACA JUGA: 5 Hal yang Bisa Merusak Gigi