Namun, bakteri ini dapat mati pada suhu 75 derajat celcius.
BACA JUGA: Serba-serbi Bakteri, Makhluk yang Sulit Terlihat
Bagaimana Caranya Menghindari Bakteri Ini?
1. Rajin mencuci tangan setelah memegang hewan ternak, hewan peliharaan, kotoran hewan, dan tempat tinggal hewan tersebut.
2. Cuci tangan sebelum makan dan mencuci buah dan sayur mentah sebelum dimakan.
3. Memasak makanan hingga matang.
Namun, teman-teman tidak perlu khawatir untuk memakan buah melon ini, karena rockmelon dari Australia tidak beredar di Indonesia.
BACA JUGA: 4 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Saat Mentah