Bobo.id - Ada teman dinosaurus yang masih hidup, lo.
Namanya tuatara.
Yuk kita kenalan dengan hewan ini!
BACA JUGA: Prasinohaema Virens, Kadal Berdarah Hijau
Ditemukan di Selandia Baru
Tuatara merupakan jenis reptil.
Reptil itu adalah hewan melata.
Tuata memiliki nama ilmiah Sphenodon punctatus.
Bentukya mirip kadal.
Hewan ini bisa ditemukan di Selandia Baru.
Hidupnya di daerah hutan, semak, dan puncak tebing.
Tuatara adalah satu-satunya hewan dari kelompok Rhynchocephalia yang masih ada di dunia.