Punya Gejala yang Mirip, Ini Perbedaan Pilek, Flu, dan Sinusitis

By Iveta Rahmalia, Kamis, 18 Oktober 2018 | 19:10 WIB
Ilustrasi bersin (Majalah Bobo)

Hanya dalam beberapa jam, tubuh biasanya akan terasa sangat sakit, nyeri, dan lemas.

Umumnya, gejala flu akan berlangsung selama seminggu.

Namun, rasa lelah dan lemasnya bisa berlangsung selama beberapa minggu.

Sinusitis

Sinusitis disebabkan oleh adanya infeksi yang disebabkan oleh alergi atau pilek.

Gejala paling utamanya yaitu hidung tersumbat dan berlendir dengan warna hijau atau kuning.

Baca Juga : Kenapa Mata Kita Sering Gatal Saat Kita Pilek?