Patah tulang jenis ini bisa disebabkan oleh kecelakaan atau jatuh yang parah.
Saat seseorang mengalami fraktur jenis ini, tulangnya kemungkinan harus dioperasi, nih, teman-teman.
Setelah dilakukan operasi, bagian tulang yang patah dipakaikan gips atau bidai yang keras agar bagian tersebut tidak mengalami terlalu banyak gerakan.
Fraktur garis rambut
Baca Juga : Apakah Sering Berkeringat di Telapak Tangan Berbahaya bagi Kesehatan?
Patah tulang tidak hanya terjadi karena kecelakaan atau jatuh saja, lo, teman-teman.
Salah satunya adalah fraktur garis rambut yang terjadi sebagai akibat dari olahraga seperti berlari atau melompat.
Fraktur garis rambut biasanya tidak terjadi secara tiba-tiba, tapi terjadi secara bertahap, terutama kalau aktivitas tersebut dilakukan secara berulang.
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | kids health |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR