Bobo.id - Apakah teman-teman pernah mendengar tentang fenomena badai matahari?
Badai matahari adalah peristiwa yang terjadi ketika bagian-bagian yang berbeda dari matahari berotasi dengan kecepatan yang berbeda juga.
Baca Juga : Matahari yang Bersuhu Panas Bisa Mendingin dan Menjadi Bola Kristal
Hal itulah yang menyebabkan bidang magnetik matahari kacau sampai bisa membentuk lidah api matahari (solar flare) yang kadang juga disertai dengan lontaran massa korona (Coronal mass ejection).
Nah, baru-baru ini peneliti menemukan bukti terjadinya badai matahari yang pernah terjadi sekitar 2.679 tahun yang lalu, lo.
Baca Juga : Meski Terbuat dari Limbah, Oncom Juga Bergizi, lo! Tertarik Mencoba?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR