4. Penyakit Crohn
Penyakit Crohn yang salah satunya merupakan kolitis ulserativa adalah penyakit yang menyebabkan peradangan pada seluruh lapisan pencernaan, dari mulut hingga ke anus.
Jika dokter gigi menemukan adanya luka terbuka yang sulit sembuh dan terjadi berulang itu bisa jadi salah satu tanda penyakit Crohn.
Baca Juga : Apa Kamu Berselimut Saat Tidur? Ini Alasan Kita Suka Pakai Selimut
5. Penyakit Asam Lambung atau GERD
Refluks asam lambung (GERD) yang juga biasa disebut maag muncul akibat pola makan yang tidak teratur.
Hal ini menyebabkan asam lambung meningkat dan mengikis enamel gigi dan dentin.
Asam lambung yang naik ke tenggorokan dan sampai ke mulut dapat menipiskan lapisan enamel dan dentin gigi sehingga membuat gigi sensitif, terutama di daerah gigi belakang.
Baca Juga : Walaupun Tidur Terlalu Larut dan Tanpa Alarm, Kita Tetap Bisa Bangun Pagi, lo
Selain rutin ke dokter gigi untuk memeriksa kesehatan gigi dan mulut, penting juga bagi kita untuk selalu rajin menggosok gigi minimal dua kali sehari (pagi dan malam sebelum tidur).
Lalu, kurangi juga menonsumsi makanan dan minuman yang manis.
Baca Juga : Walaupun Tidur Terlalu Larut dan Tanpa Alarm, Kita Tetap Bisa Bangun Pagi, lo
Tonton video ini, yuk!
Source | : | Hello Sehat |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR