Bobo.id – Apakah teman-teman dapat dengan mudah mengenali suara orang-orang terdekatmu? Bisa itu orang tua, kakak, adik, atau teman-teman.
Biasanya ketika memiliki hubungan yang dekat dan akrab, kita akan dengan mudah mengenali seseorang dari suaranya saja.
Baca Juga : Suara Kita Cenderung Lebih Keras saat Gunakan Earphone, Kenapa, ya?
Misalnya, ketika ada telepon dari orangtua, tidak perlu diberi tahu pasti kita sudah tahu kalau itu adalah suara orangtua kita.
Namun, bagaimana jika ada orang yang tidak bisa melakukan hal itu dan merasa kesulitan? Apa yang sebenarnya terjadi?
Baca Juga : Selain 'Meong', Inilah Sebutan Suara Kucing dari Berbagai Negara, Bisa Tiru?
Contoh Bentuk Kesenian Tradisional di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | nationalgeographic.co.id |
Penulis | : | Sepdian Anindyajati |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR