Karena, 1.000 suara tersebut akan terdengar menjadi satu kesatuan suara atau white noise.
Begitu juga, apabila sedang terjadi keributan di luar rumah. Saat tidak ingin mendengarkan keributan tersebut, kita akan memilih untuk menyalakan televisi atau kipas angin.
Suara televisi atau kipas angin ini akan menenggelamkan suara keributan yang terjadi di luar rumah.
Baca Juga : Benarkah Kita Tidak Bisa Mendengar Suara Ledakan di Ruang Angkasa?
Suara yang dihasilkan televisi dan kipas angin ini menghasilkan kebisingan putih yang baik.
Nah, berikut ini beberapa jenis white noise lainnya:
1. Suara alam seperti suara hujan, deburan ombak, suara jangkrik, dan suara angin yang berhembus di hutan
2. Suara mesin misalnya suara pendingin ruangan (AC), kipas angin, atau suara mesin pencuci baju.
Nah, sekarang teman-teman jadi memahami, kan, apa yang disebut dengan white noise.
Kalau kamu banyak membaca, makin banyak juga apa yang kamu temukan. #AkuBacaAkuTahu
Baca Juga : Tanggal Kedaluwarsa pada Obat Berbeda dengan yang Ada pada Makanan dan Minuman, lo!
Tonton video ini juga, yuk!
Source | : | howstuffworks.com,Hello Sehat |
Penulis | : | Sepdian Anindyajati |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR