Bobo.id - Apakah teman-teman pernah berkunjung ke tempat wisata akuarium?
Di sana ada akuarium raksasa yang berisi keragaman hayati dan hewani dari laut. Sebenarnya tempat wisata akuarium adalah miniatur dari laut yang sangat luas.
Baca Juga : Bagaimana Jadinya Jika Kita Bisa Menginap di Akuarium Raksasa?
Saat berkunjung ke tempat wisata akuarium biasanya kita akan menemukan orang yang menyelam dan memberi makan hewan-hewan laut yang ada di dalamnya.
Nah, profesi ini dikenal dengan nama Aquarist. Aquarist adalah orang yang bertanggung jawab untuk merawat kekayaan laut yang ada di dalam akuarium raksasa, teman-teman.
Baca Juga : Punya Wajah Baru, Kita Lihat Pasar Ikan Modern Muara Baru, yuk!
Cari tahu kenapa Kak Sasa ingin menjadi Aquarist di video ini, yuk!
Baca Juga : Kenapa Ada Batasan Membawa Benda Cair ke Dalam Kabin Pesawat, ya?
Bobo Funfair Digelar di Semarang, Bisa Ketemu Bobo Sekaligus Wisata Kuliner Nusantara
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR