Bobo.id - Beberapa negara di Eropa terkenal dengan kastilnya yang megah, teman-teman.
Salah satunya adalah Kastil Hunyad di Transylvania, Rumania yang dipercaya sebagai penjara Pangeran Drakula.
Selain di Rumania, negara lain yang juga terkenal dengan kastilnya adalah Jerman, bahkan negara ini memiliki banyak sekali kastil, lo.
Karena banyaknya kastil di negara ini, Jerman dianggap sebagai negara dengan kastil terbanyak.
Wah, kira-kira ada berapa kastil di Jerman hingga menjadi negara dengan kastil terbanyak ya?
Ada Ribuan Kastil di Jerman
Tidak hanya memiliki banyak rumah penduduk maupun gedung perkantoran, Jernam juga dipenuhi oleh kastil, lo.
Tahukah kamu? Jumlah kastil di Jerman tidak hanya beberapa buah saja, tapi mencapai ribuan!
Baca Juga: Jadi Negara Terbesar di Dunia dan Luasnya 10 Persen Daratan Bumi, Ini Fakta Seru Rusia!
Source | : | Wonderopolis |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR