Medusa
Selain Cyclops, Medusa juga merupakan monster yang terkenal dalam mitologi Yunani.
Medusa awalnya merupakan seorang gadis berambut keemasan.
Suatu hari Medusa melanggar sumpahnya pada Athena dan Athena mengubahnya menjadi makhluk yang menyeramkan.
Rambut Medusa berubah menjadi ular-ular yang berbisa dan siapapun yang melihatnya akan menjadi batu.
Baca Juga: Merupakan Hewan Mitologi, Kenapa Unicorn Menjadi Hewan Nasional Skotlandia? #AkuBacaAkuTahu
Source | : | National Geographic,Greek Gods and Goddesses |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR