Bobo.id – Di dunia ini, ada banyak tempat wisata terkenal.
Mulai dari tempat wisata alam, sejarah, tempat modern, bahkan juga wisata kuliner.
Biasanya tempat-tempat wisata itu terletak di sebuah kota yang juga terkenal.
Nah, nama-nama kota itu sering kali mudah dibaca, ditulis, dan diucapkan.
Baca Juga: Jasad Orang Meninggal Tidak Boleh Dimakamkan di Kota Ini, Ada Alasan Ilmiahnya!
Namun, apakah teman-teman yakin kalau pengucapan nama-nama kota itu sudah benar?
Ada beberapa kota terkenal di dunia yang sering salah diucapkan oleh banyak orang, lo.
Yuk, kita simak pengucapan nama-nama kota di bawah ini supaya tidak salah menyebutnya!
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR