Bobo.id- Lampu Pijar merupakan alat untuk menerangi. Mungkin, teman-teman mengira penemu lampu pijar pertama kali adalah Thomas Alva Edison.
Namun, sebelum Thomas Alva Edison, sudah ada, lo, 3 ilmuan yang membuat lampu pijar.
Jadi siapa penemunya?
Warren de la Rue
Pada tahun 1808, seorang ilmuan Inggris bernama Warren de la Rue membuat lampu pijar menggunakan kumparan platinum.
Sayangnya, lampu buatan Warren terlalu mahal dan tidak bisa bertahan lama. Namun kegagalan tersebut membuat harapan bagi ilmuan lainnya.
Baca Juga: Sebentar Lagi Natal, Masih Bingung Mencari Pernak-pernik Natal? Yuk, Lihat Apa yang Diperlukan!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Bobo.id |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR