3. Selain Burung dan Kelelawar, Hewan-Hewan Ini Juga Bisa 'Terbang' Padahal Tidak Bersayap
Selain berjalan menggunakan kaki, ada juga hewan yang bergerak dengan cara berenang, merayap, melompat, maupun terbang.
Nah, hewan yang paling sering kita lihat bergerak dengan cara terbang misalnya burung, kelelawar, dan beberapa jenis serangga.
Karena mereka bergerak dengan cara yang berbeda, maka diperlukan fitur tambahan juga untuk bisa terbang, yaitu sayap.
Tahukah kamu? Selain burung, kelelawar, dan serangga, ada beberapa hewan lain yang juga bisa 'terbang'. Uniknya, hewan-hewan ini ada yang tidak punya sayap, tapi tetap bisa terbang.
Apa saja hewan yang bisa ‘terbang’ meski tidak punya sayap? Lihat di sini, yuk!
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR