Bobo.id – Selain radang tenggorokan, ada kondisi lain yang menyebabkan kita sulit menelan makanan, yaitu radang amandel.
Radang amandel yang terjadi berkali-kali dalam jangka waktu tertentu bisa menyebabkan pembengkakan amandel dan kondisi lainnya, seperti gangguan pernapasan hingga infeksi saluran pernapasan.
Jika kondisi itu sudah parah, kemungkinan dokter akan menyarankan operasi amandel.
Dalam istilah kesehatan, operasi amandel dikenal dengan tonsilektomi, yaitu pengangkatan amandel.
Setelah operasi amandel, ada aturan yang harus dipatuhi oleh pasien, nih, yaitu aturan makan.
Tapi, makanan yang boleh dikonsumsi oleh pasien setelah operasi amandel justru makanan yang enak, lo.
Baca Juga: Sering Alami Sakit Tenggorokan? Tak Perlu Khawatir, 5 Cara Mudah Ini Bisa Bantu Mengatasinya!
Makanan yang Boleh Dikonsumsi Setelah Operasi Amandel
Salah satu hal yang dirasakan pasien setelah operasi amandel adalah tenggorokan yang terasa sakit dan sulit menelan.
Selain diberi obat tertentu untuk meringankan rasa sakit, ada makanan yang sebaiknya dikonsumsi dan tidak dikonsumsi. Apa saja, ya?
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Source | : | Healthline,Verywell Health |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR