Ilmu Fisika Lainnya dari Burung
Selain menggunakan gaya angkat dalam melawan gravitasi, burung juga melakukan gaya hamabat udara yang dihasilkan dari tumbukan molekul udara dan tubuh burung.
Ada juga gaya dorong yang dilakukan burung dengan mengepakkan sayap yang bergerak seperti angka delapan dilihat dari samping. Gaya ini tergantung pada kekuatan otot terbang.
Kemudian, ada juga gaya berat yang asalnya dari gravitasi Bumi. Burung juga bisa memanfaatkan gaya ini untuk melakukan beberapa gerakan terbang seperti gerak parasut, meluncur, terbang ke depan, dan membumbung.
Wah, ternyata burung-burung pandai menerapkan ilmu fisika, ya? Hihi…
Baca Juga: Rahasia di Balik Kebiasaan Burung yang Suka Mengangkat Satu Kakinya, Pernah Tahu?
Lihat video ini juga, yuk!
Source | : | The Conversation,LIPI |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR