Bobo.id - Ada ratusan, bahkan ribuan bahasa yang digunakan oleh penduduk di seluruh dunia.
Baik itu bahasa nasional, bahasa daerah, hingga bahasa isyarat yang digunakan oleh teman-teman tunarungu.
Siapa yang tahu ada berapa banyak bahasa di dunia?
Bahasa merupakan aspek yang penting dalam komunikasi yang sehari-hari kita lakukan, teman-teman.
Baca Juga: 10 Peribahasa Beserta Artinya, Ada yang Cocok dengan yang Kamu Alami?
Namun keberagaman bahasa ini bukan hanya dari asalnya saja, melainkan juga usianya.
Ada bahasa termuda, seperti bahasa Lingala, Afrikaans, hingga bahasa Gooniyandi.
Nah, selain bahasa termuda, ada juga bahasa tertua. Meskipun empat bahasa ini termasuk bahasa tertua di dunia, bahasa ini masih digunakan dan masih ada penuturnya, lo.
Ketahui empat bahasa yang termasuk sebagai bahasa tertua di dunia, yuk!
Cara Bersikap terhadap Barang yang Dipakai, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR