4. Rasi Bintang Terlihat Berbeda Setiap Bulan
Akibat revolusi Bumi juga menyebabkan rasi bintang yang terlihat berbeda setiap bulannya.
Rasi bintang ini dikenal juga dengan zodiak dan berhubungan dengan ilmu astrologi atau ilmu yang mempelajari pergerakan benda-benda langit.
Perbedaan bentuk atau susunan rasi bintang ini sebenarnya disebabkan posisi manusia sebagai pengamat yang ada di Bumi.
Akibatnya, saat Bumi mengalami pergerakan atau pergeseran posisi, maka rasi bintang juga akan terlihat berbeda.
Baca Juga: Mengapa Manusia Memiliki Dua Ginjal Meskipun Bisa Bertahan dengan Satu Ginjal di Tubuhnya?
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Tonton video ini juga, yuk!
Source | : | Kompas.com,Sciencing,Ilmugeografi.com |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR