Bobo.id - Program Belajar dari Rumah di TVRI hari ini untuk kelas 4-6 SD membahas tentang masyarakat Bugis Makassar.
Indonesia terdiri dari berbagai suku yang tersebar dari Sabang sampai Merauke, tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus pada 2010 lalu.
Salah satu suku di Indonesia adalah suku Bugis Makassar yang tinggal di Sulawesi Selatan. Suku Bugis Makassar juga identik dengan pembuat kapal pinisi.
Baca Juga: Rangkuman dan Soal Tayangan Mengenal Masyarakat Bugis Makassar, Belajar dari Rumah TVRI, 13 Mei 2020
Seperti suku-suku lainnya, suku Bugis Makassar juga memiliki ciri khasnya dan sejarahnya sendiri.
Yuk, kita cari tahu tentang masyarakat Bugis Makassar dan proses pembuatan kapal pinisi yang menjadi materi untuk program Belajar dari Rumah di TVRI pada Rabu, 13 Mei 2020 ini!
------
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan Majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids, dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Cara Bersikap terhadap Barang yang Dipakai, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR