Bentuk Telur
Biasanya, telur ayam kampung lebih kecil daripada jenis telur ayam lain.
Rata-rata berat telur ayam kampung sekitar 27 gram sampai 56 gram per butir.
Telur ayam kampung asli bentuknya lebih oval dan ujungnya meruncing.
Cangkang telur ayam kampung asli lebih halus dan licin.
Sedangkan telur ayam kampung palsu ujung-ujung telurnya cenderung membulat dan cangkangnya lebih kasar serta berkapur.
Baca Juga: Kandungan Putih Telur Dianggap Lebih Sehat daripada Kuning Telur, Benarkah Begitu?
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Jonathan Alfrendi |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR