Bobo.id - Teman-teman, cari tahu berita apa saja yang populer di situs Bobo.id pada Minggu, 13 September 2020 yuk!
Ada berita tentang manfaat soda kue untuk berbagai keperluan di rumah hingga penyebab kita mudah lelah saat olahraga, juga tiga berita populer lainnya!
1. Bukan karena Malas, Ada Alasan Penting Mengapa Kucing Lebih Sering Terlihat Tidur Setiap Harinya
Apakah teman-teman memelihara kucing di rumah? Ada berbagai alasan seseorang memelihara kucing, salah satunya untuk dijadikan teman bermain di rumah.
Namun kadang kucing peliharaan kita tidak mau diajak bermain dan memilih untuk tidur atau terlihat bermalas-malasan.
Kalau diperhatikan, kucing memang menghabiskan lebih banyak waktunya untuk tidur, nih.
Dalam sehari, kucing bisa menghabiskan waktu sekitar 16 - 20 jam untuk tidur.
Tapi hal ini tidak berarti kalau kucing adalah hewan pemalas, teman-teman.
Ternyata ada alasan penting di balik perilaku kucing yang sering tidur seharian ini, lo.
Yuk, cari tahu selengkapnya di sini!
Baca Juga: BERITA POPULER: 6 Manfaat Mengonsumsi Pepaya Hingga Cara Tepat Tidur Siang agar Semakin Bermanfaat
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR