Bobo.id - Selain kanguru, hewan asli dari Australia adalah koala. Nah, sama seperti kanguru, koala merupakan hewan marsupial.
Ini artinya, koala membawa anaknya di dalam kantung.
Ciri khas dari koala adalah hewan ini mengonsumsi daun eukaliptus saja dan mendapatkan cairan atau minuman dari daun yang dimakannya.
Nah, keunikan lain dari koala adalah sebutan atau namanya, teman-teman.
Dalam bahasa Inggris, koala disebut juga sebagai koala bears. Wah, padahal arti dari kata bears adalah beruang dalam bahasa Indonesia, teman-teman.
Apakah koala ada hubungan atau ikatan dengan beruang hingga disebut sebagai koala bears dalam bahasa Inggris?
Baca Juga: Bisa Ular Mematikan bagi Mangsanya, Apakah Ular Dapat Mati jika Terkena Gigitan dan Bisanya Sendiri?
Source | : | Live Science,Mental Floss |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR