2. Hewan yang Bernapas dengan Paru-Paru
Ternyata ada juga hewan yang bernapas dengan paru-paru seperti manusia, lo.
Cara kerja paru-paru pada hewan pun sama dengan manusia, yaitu dengan cara menghidup udara dan masuk ke dalam paru-paru.
Kemudian di paru-paru oksigen akan diambil dan mengeluarkan karbon dioksida.
Contoh hewan yang bernapas dengan paru-paru adalah kucing, anjing, sapi, burung, paus, kerbau, dan lain-lain.
3. Hewan yang Bernapas dengan Kulit
Mungkin alat pernapasan satu ini terlihat aneh. Namun pada kenyataannya memang ada hewan yang bernapas dengan kulit.
Contoh hewan yang bernapas dengan kulit adalah cacing, lintah, bulu babi, teripang, ubur-ubur, dan lain-lain.
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR