Bobo.id - Selain mendengarkan musik, bermain alat musik ternyata juga dapat memberikan berbagai manfaat untuk kita.
Ada beragam alat musik dengan ukuran yang berbeda-beda juga. Alat musik apa yang bisa teman-teman mainkan?
Beragam manfaat ternyata bisa kita rasakan dari bermain alat musik, nih, teman-teman.
Salah satu manfaat yang bisa didapatkan adalah membiasakan diri supaya menjadi lebih tekun.
Baca Juga: Harus Hati-Hati dalam Memilih Makanan, Ini Buah yang Aman untuk Asam Lambung
Simak manfaat lain dari bermain alat musik melalui video ini, yuk!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR