Cara Menghitung Luas Permukaan Kerucut
Rumus luas permukaan kerucut:
Lp = luas alas + luas selimut kerucut
Rumus luas alas kerucut = π x r2
Rumus selimut kerucut = π x r x s
Sehingga, Lp kerucut = π x r2 + π x r x s
= π x r (r+s)
Nilai π = 22/7 atau 3,14
r = jari-jari lingkaran
s = panjang sisi miring pada kerucut
Contoh soal:
Sebuah topi berbentuk kerucut memiliki tinggi 24 cm, jari-jari 10 cm, dan panjang sisi miring 15 cm. Berapa luas permukaannya?
Penyelesaian:
Luas permukaan kerucut = π x r (r+s)
Sehingga, Lp kerucut = 3,14 x 10 x (10 + 15)
= 3,14 x 10 x 25
= 785 cm2
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR