3. Konsumsi
Konsumsi adalah kegiatan manusia mengurangi atau menghabiskan nilai guna suatu barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan.
Orang yang melakukan kegiatan konsumsi disebut konsumen.
Untuk mengonsumsi barang atau jasa, kita mengeluarkan pengorbanan tertentu. Pengorbanan bisa berupa uang atau waktu.
Nah, itulah tadi pengaruh dari masing-masing dari kegiatan ekonomi yang berperan untuk menyejahterakan masyarakat.
Sumber: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas V Tema 8 "Lingkungan Sahabat Kita", Edisi Revisi
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR