2. Ukuran Sikat Gigi
Ukuran sikat gigi menjadi tips kedua yang harus diperhatikan saat menentukan sikat gigi, nih, teman-teman.
Sebab, ukuran sikat gigi menentukan jangkauan sikat dalam membersihkan gigi.
Inilah sebabnya, kita sebaiknya memilih sikat gigi berukuran kecil saja, sehingga bisa membersihkan sisa-sisa makanan di bagian mulut yang sulit dijangkau.
Sikat gigi yang kecil biasanya memiliki ukuran kurang lebih 2,5 cm, sedangkan sikat gigi yang besar memiliki ukuran lebar lebih dari 2,5 cm.
Sebenarnya, setiap ukuran sikat gigi memiliki kelebihannya masing-masing, nih.
Contohnya seperti sikat gigi kecil yang memang bisa membersihkan sela-sela gigi dengan baik.
Namun sikat gigi berukuran besar bisa membersihkan gigi sampai gusi yang lebih luas, sehingga dapat membersihkan gigi dan mulut dengan lebih efektif.
(Penulis: Febryan Kevin)
Yuk, lihat video ini juga!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | GridKids.id |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR